PENINGKATAN
AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN MATERI OTONOMI DAERAH
MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN STUDENT
TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (STAD)
Model Pembelajaran Kooperatif (Cooperative Learning) Tipe Student Team Achievement Division (STAD)
atau Pembagian Pencapaian Tim Siswa, menunjukkan salah satu model pembelajaran
yang dapat menciptakan suasana pembelajaran tersebut. Student Team Achievement Division (STAD) adalah salah satu model
pembelajaran yang bercirikan heterogenitas dalam bentuk kelompok belajar. Model
ini dikembangkan selain memprioritaskan kegiatan belajar kooperatif juga
mengetengahkan kemampuan individu, yaitu penilaian dalam belajar kelompok dan
kuis individu.
Buku
ini menjelaskan bagaimana cara meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa
dengan menggunakan model pembelajaran Student Team Achievement Division (STAD).
Buku ini dapat dipesan melalui :
Email : hartamedia@gmail.com
0 komentar:
Posting Komentar