Sabtu, 28 Mei 2016

BUKU HASIL PTK SENI BUDAYA LASMIYATUN

MEMBELAJARKAN SENI RUPA DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK

Penulis                : Lasmiyatun, S.Pd
Tebal Buku         : vii + 71 hal
Penerbit              : Hartamedia
No. ISBN            : 978-602-6251-14-5
 Apresiasi dan kreasi dengan cara memadukan secara harmonis unsur estetika, logika, kinestetika dan etika. Sifat multikultural mengandung makna pendidikan seni menumbuh kembangkan kesadaran dan kemampuan apresiasi terhadap beragam seni budaya Nusantara dan mancanegara.  Hal ini merupakan wujud pembentukan sikap demokratis.  Dan Cara yang diyakini akan mampu meningkatkan potensi sumber daya manusia secara utuh bagi perserta didik dengan kurikulum berbasis kompetensi di sekolah, dengan upaya dilakukan secara berkesimambungan, dimulai dari konsep, pengembangan pedoman, sosisalisasi dan penerapan kurikulum.

Buku ini menjelaskan bagaimana pelaksanaan pembelajaran Seni Rupa dengan pendekatan saintifik untuk meningkatkan aktivitas dan kemampuan siswa dalam menggambar ekspresi.

Silahkan pesan buku ini melalui menu pemesanan buku pada website kami atau kirim email.

0 komentar:

Posting Komentar